logo
×

Sabtu, 08 Oktober 2016

Din Syamsuddin: Apa yang Dikatakan Ahok adalah Penistaan Nyata terhadap Kitab Suci Al-Quran

Din Syamsuddin: Apa yang Dikatakan Ahok adalah Penistaan Nyata terhadap Kitab Suci Al-Quran

Nusanews.com - "APA yang dikatakan Ahok adalah penistaan nyata dan terbuka terhadap Kitab Suci Al Qur’an dan dapat mengganggu kerukunan bangsa.

Wajar kalau umat Islam yang beriman kepada Al Qur’an marah dan protes. Tetapi kekerasan tidak usah dibalas dengan kekerasan.

Lebih baik gugat lewat jalur hukum dan Polri harus memprosesnya demi penegakan hukum dan keadilan di negeri yang berdasarkan hukum ini.”

Prof. M. Din Syamsuddin
Ketua Dewan Pertimbangan MUI Pusat
Follow
Terkoneksi dengan berbagai Sosial Media kami agar tetap terhubung dan mengetahui Informasi terkini.
Jangan Lupa Subscribe YouTube DEMOKRASI News: