logo
×

Senin, 06 Mei 2019

Fahri Hamzah: Situng KPU Bikin Kacau, Ditutup Saja

Fahri Hamzah: Situng KPU Bikin Kacau, Ditutup Saja

NUSANEWS - Pimpinan DPR setuju mendukung Sistem Informasi Penghitungan Suara (Situng) Pemilu 2019 milik Komisi Pemilihan Umum (KPU) harus dihentikan. Sebab, UU 7/2017 tentang Pemilu hanya mengakui hasil penghitungan secara manual.

"Jadi saya dengar ya, Situng itu ternyata nggak ada dalam undang-undang loh. Situng itu tidak wajib karena basic daripada perhitungannya nanti adalah manual," kata Wakil Ketua DPR, Fahri Hamzah kepada wartawan di Gedung Nusantara III, Senayan, Jakarta, Rabu (6/5).

Jika merujuk UU Pemilu, menurut Fahri, Situng sebetulnya tidak diperlukan dan harus segera ditutup.

"Kalau basisnya manual, sementara Situng-nya bikin kacau, ngapain ga ditutup aja. Iya kan," tandasnya.

SUMBER
Follow
Terkoneksi dengan berbagai Sosial Media kami agar tetap terhubung dan mengetahui Informasi terkini.
Jangan Lupa Subscribe YouTube DEMOKRASI News: