logo
×

Sabtu, 10 Oktober 2015

FOTO: Jokowi Tinjau Lokasi Kebakaran Hutan di Kabupaten Kampar

FOTO: Jokowi Tinjau Lokasi Kebakaran Hutan di Kabupaten Kampar
Presiden Joko Widodo (tengah) bersama Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo dan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya saat meninjau penanganan kebakaran lahan di Desa Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (9/10). (Antara/FB Anggoro)
NBCIndonesia.com - Presiden Joko Widodo bersama sejumlah menteri dan pejabat daerah meninjau penanganan kebakaran lahan di Desa Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (9/10/15).

Presiden meminta penanganan untuk pencegahan kebakaran lahan dan hutan ke depan yang paling efektif adalah dengan memperbanyak sekat kanal dan embung penampung air.


Presiden Joko Widodo (tengah) bersama sejumlah menteri dan pejabat daerah meninjau penanganan kebakaran lahan di Desa Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (9/10).(Antara/FB Anggoro)


Presiden Joko Widodo (tengah) bersama sejumlah menteri dan pejabat daerah meninjau penanganan kebakaran lahan di Desa Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (9/10). (Antara/FB Anggoro)


Presiden Joko Widodo (tengah) memberikan pengarahan kepada Pelaksana Tugas Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman (kiri) saat meninjau penanganan kebakaran lahan di Desa Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (9/10). (Antara/FB Anggoro)
(Republika)
Follow
Terkoneksi dengan berbagai Sosial Media kami agar tetap terhubung dan mengetahui Informasi terkini.
Jangan Lupa Subscribe YouTube DEMOKRASI News: