logo
×

Minggu, 14 Mei 2017

BREAKING NEWS: Pengemudi Go-Jek Di-sweeping Tukang Ojek, Helm dan Jaket Dibakar

BREAKING NEWS: Pengemudi Go-Jek Di-sweeping Tukang Ojek, Helm dan Jaket Dibakar

NUSANEWS, BANDAR LAMPUNG - Persatuan Ojek Kota Bandar Lampung melakukan aksi sweeping terhadap driver (pengemudi) Go-Jek di Jalan ZA Pagar Alam, Minggu (14/5/2017).

Pengemudi gojek yang melintas di Jalan ZA Pagar Alam langsung dihentikan.

Mereka kemudian diminta melepas helm dan jaket berlabel Go-Jek.

Pantauan Tribunlampung.co.id, jaket dan helm Go-Jek hasil sweeping kemudian dibakar di pinggir jalan.
Follow
Terkoneksi dengan berbagai Sosial Media kami agar tetap terhubung dan mengetahui Informasi terkini.
Jangan Lupa Subscribe YouTube DEMOKRASI News: